Sabtu, 17 Oktober 2015

Sejarah Prabu Siliwangi



SEJARAH PRABU SILIWANGI – KISAH CERITA KESAKTIAN SILSILAH MAKAM DAN PUSAKANYA

Silsilah makam dan pusakanya. Para sahabat sekalian, prabu siliwangi adalah raja padjajaran yang sangat melegendaris, kehebatan Prabu Siliwangi dan kearifannya dalam memimpin telah membuat kerajaan padjajaran adil dan makmur, oleh karena tu Prabu Siliwangi sangat dihormati oleh rakyatnya bahkan sampai sekarangpun masyarakat jawa barat masih mengenang dengan baik dan selalu memberi penghormatan kepada beliau.
Sejarah Prabu Siliwangi
Sejarah Prabu Siliwangi di dapat dari catatan sejarah meskipun ini tidak terlalu banyak. Versi dari mulut ke mulut dan serita rakyat malah bayak sekali versi dan ceritanya, Prabu siliwangi bergelar Sri Baduga Maharaja memerintah selama 39 tahun. Selama masa pemerintahannya kerajaan mengalami kemajuan yang signifikan, seperti diceritakan lewat prasasti batu tulis bahwa Prabu Siliwangi menerima dan dinobatkan sebagai raja dua kali, pertama ketika ia menerima tahta dari ayahnya Prabu Dewa Niskala dan ketika ia menerima tahta yang kedua dari mertuanya yaitu suisuk Tunggal. Praktis Prabu Siliwangi menggabungkan 2 kerajaan yaitu dari kerajaan Galuh Pakuan dan kerajaan sunda.
Silsilah Prabu Siliwangi
Silsilah singkat mengenai Prabu Siliwangi adalah sebagai berikut. Prabu Siliwangi adalah putra dari Prabu Dewa Niskala yang merupakan raja dari Galuh Pakuan. Prabu Siliwangi keudian menikah dengan putri dari kerajaan sunda Putri Iniakan dari Prabu Susuk Tunggal. Dengan menikah dengan Putri dari Suisuk tunggal maka Prabu Siiwangi akhirnya menerima dua tahta dari ayah dan mertuanya.
Kesaktian Prabu Siliwangi
Kisah kesaktian Prabu Siliwangi yang melegenda seperti kisah – kisah raja terkenal, Prabu Siliwangi juga dipercaya memiliki banyak kesaktian. Cerita kesaktian Prabu Siliwangi masih dipercaya sampai saat ini, banyak sekali cerita tentang kesaktian Prabu Siliwangi, cerita ini adalah cerita legenda dari mulut ke mulut, adapuncerita legenda bahwa kesaktian Prabu Siliwangi tertelak dapa Kujang kembar miliknya. Prabu Siliwangi di percaya bisa merubah dirinya menjadi harimau putih. Prabu Siliwangi juga bisa merubah istananya menjadi hutan dan masih banyak lagi mistis tentang kesaktian Prabu Siliwangi.
Makam Prabu Siliwangi
Makam Prabu Siliwangi susah untuk ditemukan, saya sudah melakukan browsing kesana kemari dan tidak menemukan informasi yang akurat tentang makam Prabu Siliwangi, adapun yang percaya bahwa Prabu Siliwangi menghilang di gunung salat saat di kejar oleh kian santang, mana yang benar saya tidak tahu karena rumor dan mitos mengatakan bahwa tempat tertentu merupakan makan Prabu Siliwangi.
Para sahabat sekian dulu sajian tentang sejarah Prabu Siliwangi

0 komentar:

Posting Komentar